Kamis, 03 Juni 2010

Cara menghilangkan Fungsi Klik Kanan

Mungkin para blogger bingung mengapa blog ini sekarang tidak bisa di klik kanan.
Nah sekarang Gw kasih tau caranya :)

1.Login Blogger
2.Dasbor > Tata Letak > Edit Html
3. Cari <body>
4. setelah <body> ditemukan Masukan html dibawah ini kedalam tag kode < body >

onmousedown="return false" oncontextmenu="return false" onselectstart="return false"


Jadinya
<body onmousedown="return false" oncontextmenu="return false" onselectstart="return false">


Klik simpan Template dan sesudah itu selesai dah :)

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Powerade Coupons